Tag: forum kesehatan
3 Jenis Makanan Antioksidan Penting Bagi Tubuh
3 Jenis Makanan Antioksidan Penting Bagi Tubuh Anda. Jenis makanan antioksidan ini juga mudah didapat untuk kebutuhan konsumsi sehari-hari. Selain untuk asupan antioksidan bagi anak dan orang dewasa, beberapa jenis makanan ini juga mengandung antioksidan terbaik untuk balita. Apa saja? Silahkan simak uraian informasi selanjutnya, ya!. Agar lebih mudah dipahami secara langsung, Dirman Personal Blog […]
Waktu Yang Tepat Untuk Melakukan Imunisasi
Waktu Yang Tepat Untuk Melakukan Imunisasi. — Melakukan imunisasi sejak bayi merupakan hal penting untuk dilakukan orang tua. Imunisasi sendiri akan membuat tingkat imun bayi menjadi lebih kuat lagi. Tentunya akan banyak manfaat yang didapatkan jika melakukan imunisasi Bayi sesuai dengan jadwalnya seperti berikut : Vaksin Hepatitis B (HB) monovalent Sebaiknya diberikan kepada bayi segera […]
Akibat Stigma: Penderita Kusta Terlambat Sembuh
Puluhan tahun silam, saya masih tinggal di sebuah daerah pemukiman yang jauh dari jangkauan tenaga medis serta sumber informasi ahli, saya masih sering menjumpai orang dengan penyakit kusta mendapat “perlakuan khusus” dalam masyarakat. Inilah kenyataan bahwa Akibat Stigma: Penderita Kusta Terlambat Sembuh!. Bukannya diberikan perhatian dengan cara diobati secara berkala, malah terkadang justeru dikucilkan dari […]
Lancarkan Produksi ASI: asimor punya 3 bahan alaminya
Asupan gizi utama bagi buah hati, tentu tak boleh main-main. Apalagi ini adalah makanan awal yang akan menjadi penentu perkembangan serta pertumbuhannya di masa yang akan datang. Apa saja sih kandungan bahan alami yang ada pada herba asimor? Berkut informasi tentang Lancarkan Produksi ASI: asimor punya 3 bahan alaminya untuk dapat Anda ketahui. Asimor Mengandung […]
Kenali Cara Membersihkan Karang Gigi pada Anak Usia 2 Tahun
Kenali Cara Membersihkan Karang Gigi pada Anak Usia 2 Tahun sejak dini, agar membantu mengurangi resiko bertambah banyaknya karang gigi, seiring dengan perkembangan usia anak anda. Sebagai orang tua, perlu tahu cara membersihkan karang gigi sejak anak mulai bisa mengkonsumsi makanan layaknya orang dewasa. Mengapa demikian? Karena salah satu penyebab utama timbulnya plak pada gigi […]
Pasta Gigi close up Diamond Attraction Review
Pasta Gigi close up Diamond Attraction Review. Sudah bukan isapan jempol, produk pasta gigi dengan brand close up ini banyak dipercaya masyarakat untuk digunakan. Bahkan, banyak direkomendasikan oleh para pakar kesehatan gigi kosmetik. Hadir saat ini sebuah inovasi terbaru dari close up. Berikut close up diamond attraction review, untuk anda penggemar pasta gigi terbaik serta […]
Ingin Mencoba Berhenti Merokok? Lakukan 5 Cara Berikut ini
Ingin Mencoba Berhenti Merokok? Lakukan 5 Cara Berikut ini. Merokok sudah menjadi kebiasaan bagi masyarakat Indonesia. Walaupun merokok memiliki efek samping yang buruk bagi kesehatan, namun kebiasaan ini nampaknya cukup sulit untuk dihentikan. Selanjutnya akan tersedia informasi untuk berhenti merokok. Perlu diketahui, Indonesia merupakan penyumbang perokok terbesar di dunia yaitu 39,9%, atau menempati peringkat ke […]
3 Cara Deteksi Dini Gejala Radang Tenggorokan
3 Cara Deteksi Dini Gejala Radang Tenggorokan, ini bisa diketahui secara umum dan mudah. Dalam istilah ilmu bidang kedokteran, sering dikenal dengan nama Faringitis, berasal dari kata faring, yakni bagian tenggorokan yang menghubungkan mulut dengan rongga hidung. Setelah Dirman Personal Blog mencoba bertanya pada beberapa teman yang kebetulan memiliki profesi sebagai dokter umum, sebenarnya radang […]
6 Tanda Gejala Mengalami Penyakit pada Jantung
6 Tanda Gejala Mengalami Penyakit pada Jantung yang harus segera mendapatkan tindakan preventif saat anda mengetahuinya baik pada anak maupun orang dewasa. Terlambat sedikit saja ketika terdeteksi gejala mengalami penyakit pada jantung, bisa berakibat fatal bagi keselamatan jiwa siapapun, termasuk anda. 6 Gejala Umum Mengalami Penyakit Jantung Secara umum, hampir semua dengan gejala yang mirip, […]
Konsultasi Dokter Online Bersama SehatQ.com
Konsultasi Dokter Online Bersama SehatQ.com, dimana saja. Menunggu si kecil belajar di kelas les tambahan, sambil ngerumpi bersama ibu-ibu yang lain? wah.. udah gak trendy dong ya..! Mendingan mengisi waktu dengan menambah pengetahuan kesehatan, siapa tahu begitu anak selesai belajar, dia tanya, ibu sudah sigap menjawab, bermanfaat dong. Masa iya sih, konsultasi kesehatan, tanya dokter […]