4 Paket Hosting e-Learning Khusus Tersedia di HOSTER.co.id

4 Paket Hosting e-Learning Khusus Tersedia di HOSTER.co.id

4 Paket Hosting e-Learning Khusus Tersedia di HOSTER.co.id. Pandemi masih menguji kita. Bahkan saat informasi ini diposting, kebijakan pemerintah terkait PSBB (Pembatasan sosial berskala Besar) masih berlaku hingga 2 pekan mendatang.

Sekolah tatap muka masih menjadi impian. Sebuah solusi baru tentu dibutuhkan, salah satunya adalah sistem sekolah online dan ujian online yang kita kenal saat ini dengan istilah populer : e-Learning System.

4 Paket Hosting e-Learning Khusus Tersedia di HOSTER.co.id
Sekolah / Ujian Online Sebagai Tren Pendidikan Terbarukan

Kelebihan Teknologi e-Learning

Teknologi ini sebenarnya sudah mulai diterapkan oleh beberapa lembaga pendidikan dan universitas besar sejak beberapa tahun yang lalu. Terutama di luar negeri. Sejalan dengan hadirnya beberapa engine learning management system, seperti moodle misalnya. Berikut adalah beberapa kelebihan hadirnya teknologi e-learning secara umum :

Proses Belajar Tak Terbatas Biaya

Bayangkan jika anda ingin mempelajari sebuah ilmu tentang public relation, misalnya. Sementara fakultas yang menurut anda kredibel berada di negara lain. Berapa biaya yang harus anda keluarkan untuk mendapatkan pendidikan tersebut? belum lagi jika harus belajar selama 6 bulan, misalnya.

Dengan adanya teknologi e-Learning, anda dapat mencari kemungkinan bahwa universitas tersebut juga memiliki fasilitas belajar jarak jauh melalui internet dengan biaya pendaftaran dan kuliah lebih terjangkau. Bahkan sertifikat kelulusan resmi akan dikeluarkan oleh pihak penyelenggara pendidikan setelah anda selesai kuliah online. Gratis!.

Tak Ada Istilah Mantan Siswa

Benar. Pada sistem pendidikan konvensional, ada kurun waktu tertentu dalam masa belajar resmi. Lulus kuliah, maka anda akan menjadi mahasiswa almamater di universitas tersebut. Berbeda dengan sistem sekolah online. Anda tetap akan menjadi siswa dimanapun, selama anda terus mengejar ilmu dan mendaftar sebagai siswa secara online.

Tak Ada Istilah Dosen Pensiun

Tak berbeda dengan siswa. Tenaga didik seperti guru atau dosen juga akan sampai pada masa purna sebagai pengajar di universitas konvensional. Sementara lain hal dengan sekolah online. Seorang dosen tetap bisa berada pada usia produktifnya di universitas manapun sesuai dengan bidang serta keahliannya dalam keilmuan tertentu.

Bahkan tak jarang sebagian tenaga didik saat ini kemudian membangun sekolah online mandiri menggunakan teknologi e-Learning.

Era pendidikan online

Saatnya Melakukan Adaptasi Bersama Teknologi e-Learning

Anda bisa saja membuatnya secara mandiri atau kelompok bersama tenaga didik yang lain untuk memulai sistem pendidikan online baru. Bukan sesuatu yang mustahil jika beberapa rekan sejawat anda saat ini sudah mulai membangun sebuah e-learning system untuk mulai mengajar secara online.

Tak sesulit yang anda bayangkan untuk bisa memiliki sebuah sistem belajar online. Jika anda memiliki waktu lebih leluasa, anda bisa mempelajari bagaimana cara membuat sekolah online. Jika tidak, saat ini banyak tenaga ahli yang mengkhususkan diri dalam bidang jasa membuat sebuah learning management system.

4 Paket Hosting e-Learning Khusus Tersedia di HOSTER.co.id

Salah satu aset penting untuk membangun sekolah online adalah hosting provider. Yakni sebuah layanan jasa yang menyediakan paket aset digital berupa tempat menyimpan data serta operasional digital sistem belajar online anda, nantinya.

Sebagai referensi, berikut adalah 4 layanan hosting yang tersedia khusus untuk kebutuhan e-Learning :

1. HOSTER STARTER e-Learning

Cukup dengan Rp. 199.000 per bulan saja, anda bisa memulai membangun sebuah e-learning untuk kapasitas hingga 50 siswa online. Dilengkapi teknologi LiteSpeed Webserver serta lokasi server berada di Indonesia, sekolah online anda dapat diakses dengan cepat oleh semua koneksi internet Indonesia.

2. HOSTER BASIC e-Learning

Cukup dengan Rp. 399.000 per bulan saja, anda bisa memulai membangun sebuah e-learning untuk kapasitas hingga 200 siswa online. Dilengkapi teknologi LiteSpeed Webserver serta lokasi server berada di Indonesia, sekolah online anda dapat diakses dengan cepat oleh semua koneksi internet Indonesia.

3. HOSTER PROFESIONAL e-Learning

Cukup dengan Rp. 999.000 per bulan saja, anda bisa memulai membangun sebuah e-learning untuk kapasitas hingga 500 siswa online. Dilengkapi teknologi LiteSpeed Webserver serta lokasi server berada di Indonesia, sekolah online anda dapat diakses dengan cepat oleh semua koneksi internet Indonesia.

4. HOSTER ENTERPRISE e-Learning

Cukup dengan Rp. 1.999.000 per bulan saja, anda bisa memulai membangun sebuah e-learning untuk kapasitas hingga 1000 siswa online. Dilengkapi teknologi LiteSpeed Webserver serta lokasi server berada di Indonesia, sekolah online anda dapat diakses dengan cepat oleh semua koneksi internet Indonesia.

HOSTER SSD Unlimited Hosting Provider Indonesia
Spesifikasi Teknis Hosting HOSTER.co.id
  • Menggunakan teknologi SSD Hosting Stored
  • Unlimited Bandwidth
  • Unlimited Sub/AddON Domain
  • Unlimited akun Email
  • Unlimited IIX hingga 1Gbps bandwidth
  • Menggunakan Server Indonesia
  • Dilengkapi cPanel Hosting Manager
  • Teknologi SAS Web Space
  • LiteSpeed Web Server
  • Cloud Linux Operating System
  • Versi PHP & Database Terupdate

Selain spesifikasi teknis serta fitur lain yang menguntungkan, tak ketinggalan HOSTER Hosting Provider juga memiliki kelebihan non teknis, salah satunya adalah dari sisi harga yang terjangkau serta variatif sesuai dengan kebutuhan awal anda saat ini. Jika diperlukan, anda dapat melakukan upgrade ke paket yang lebih tinggi spesifikasinya.

Jadi, tunggu apalagi? segera lihat paket layanan hosting khusus untuk kebutuhan e-learning anda di HOSTER.co.id, sekarang!.

Semoga Review Jasa Layanan Hosting HOSTER.co.id ini dapat membantu siapa saja yang kebetulan membaca informasi ini saat akan memilih serta menentukan web hosting untuk kebutuhan website pendidikan online/Elearning. Semoga bermanfaat.

Suatu komitmen menghadirkan konten yang informatif, edukatif, dan akurat untuk para pembaca. Saya berusaha akan hal itu sampai saat ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *